Tapi, ada orang yang menawari ku film ini.. Karena wajahnya mendukung, akhirnya aku beli film ini, dan pulang aku nonton...
Asli aku suka banget film ini, keren abissss...
Film ini ada 20 episode, tapi gak nyesel deh nonton...
Masih ingat gak sama Uhm Tae Woong yang main di Dr. Champ ?? Ingat dong, pastinya (kecuali belum pada nonton Dr. Champ... Uhm Tae Woong di sini berperan sebagai Kim Seon Woo, seorang laki-laki yang ingin mengungkapkan dan menangkap penjahat yang telah menyebabkan ayahnya meninggal. Dan dia juga ingin mengetahui mengapa Jang Il berniat membunuhnya saat kecil.
Pastinya belum pada lupa sama jaksa kita yang satu ini, Lee Joon Hyuk. Di sini Lee Joon Hyuk berperan sebagai jaksaLee Jang Il,, cuman di sini sifatnya sebagai jaksa bertolak belakang dengan sifatnya sebagai jaksa dalam City Hunter. Lee Jang Il adalah teman Kim Seon Woo sejak kecil, tapi karena suatu masalah dia membuat Seon Woo jatuh dari tebing dan mengalami koma selama bertahun-tahun, dan peristiwa ini juga menyebabkan Seon Woo menjadi buta.
Han Ji Won merupakan seorang wanita yang menjadi tulang rusuk keluarganya. Ia mempunyai jiwa yang besar, dia telah jatuh hati pada seorang bocah laki-laki pada yang berada dalam mobil Jin. Ternyata bocah laki-laki itu adalah Seo Woo. Han Ji Won selalu menemani Seo Woo sewaktu Seo Woo buta.
Choi Soo Mi adalah teman Seo Woo sejak kecil, dia jatuh hati kepada Jang Il dan dia juga yang melihat Jang Il memukul Seo Woo dari belakang dan menjatuhkannya dari tebing. Tapi, Soo Mi tidak mengungkapkan semua itu, karena dia tidak mau Jang Il terluka.
Pemain
- Uhm Tae Woong as Kim Seon Woo
- Lee Hyun Woo as teen Seon Woo
- Lee Joon Hyuk as Lee Jang Il
- Siwan as teen Jang Il
- Lee Bo Young as Han Ji Won
- Kyung Soo Jin (경수진) as teen Ji Won
- Im Jung Eun as Choi Soo Mi
- Park Se Young (박세영) as teen Soo Mi
Soundtrack :
Part 1
01 운명의 끈 - Im Jae Beom
02 운명의 끈 (Inst.) Im Jae Beom
Part 2
01. For You
02. For You (Piano ver.)
02. For You (Piano ver.)
Part 3
01. 우리 둘만 아는 길
02. 우리 둘만 아는 길 (inst.)
02. 우리 둘만 아는 길 (inst.)
NB : aku kurang suka ending film ini,, walaupun happy ending sih,, tapi tetap aja ada yang jadi korban.. T.T
0 komentar:
Posting Komentar